Menuju KERIDHOAN ALLAH

OLEH : Jaka Simbara

"DAN HENDAKLAH ADA DI ANTARA KAMU SEGOLONGAN UMAT YANG MENYERU KEPADA KEBAJIKAN, MENYURUH KEPADA YANG MAKRUF, DAN MENCEGAH DARI YANG MUNGKAR. MEREKALAH ORANG-ORANG YANG BERUNTUNG" (QS ALI IMRAN:104)

DAN SESUNGGUHNYA KAMI JADIKAN UNTUK ISI NERAKA JAHANNAM KEBANYAKAN DARI JIN DAN MANUSIA, MEREKA MEMPUNYAI HATI, TETAPI TIDAK DIPERGUNAKANNYA UNTUK MEMAHAMI AYAT - AYAT ALLAH, DAN MEREKA MEMPUNYAI MATA, TETAPI TIDAK DIPERGUNAKANNYA UNTUK MELIHAT TANDA - TANDA KEKUASAAN ALLAH, DAN MEREKA MEMPUNYAI TELINGA, TETAPI TIDAK DIPERGUNAKANNYA UNTUK MENDENGAR AYAT - AYAT ALLAH. MEREKA ITU SEBAGAI BINATANG TERNAK, BAHKAN MEREKA LEBIH SESAT LAGI. MEREKA ITULAH ORANG - ORANG YANG LALAI. (AL A'RAAF : 179)

JADIKANLAH HIDUP INI SEBAGAI LADANG AMAL
UNTUK BEKAL DI AKHERAT KELAK YANG ABADI. HIDUP HANYA SEKALI, JANGANLAH KITA SIA-SIAKAN. INILAH SAAT YANG MENENTUKAN TEMPAT KITA KELAK, DI SURGA......, ATAUKAH NERAKA......


HUJATAN DARI LUAR ISLAM THDP SURAH AL MA'AARIJ AYAT : 29 S/D 30

Assalaamu Alaikum Warakhmatullaahi Wabarakaatuh


Orang2  non Muslim  sering melontarkan hujatan berkaitan dengan surah Al  Ma'aarij  ayat  :  29 s/d 30 .  Mereka mengatakan bahwa  ini ajaran sesat .

Berkaitan dengan hal tsb .... ,  maka pada kesempatan kali ini kami mencoba untuk mengupas ,  apa makna  dari  ayat  dimaksud .  Untuk itu saya akan menampilkan  ayatnya  sebagai berikut :






Dan orang-orang yang memelihara kemaluannya,  kecuali terhadap isteri-isteri mereka atau budak-budak yang mereka miliki maka sesungguhnya mereka dalam hal ini tiada tercela.


UNTUK MENJELASKAN SURAH  AL  MA’AARIJ : 29 – 30  INI....,   HAL PERTAMA  YG  PERLU DIKETAHUI BHW  PERBUDAKAN ITU SUDAH ADA JAUH SEBELUM AL QUR’AN TURUN .    ISLAM / AL QUR’AN  ,  SEBENARNYA  JUSTRU MEMPUNYAI  TUJUAN  MENGHAPUSKAN PERBUDAKAN .

NAMUN  TENTU SAJA TIDAK AKAN BERHASIL JIKA DILAKUKAN SECARA  FRONTAL ATAU TERGESA – GESA . 


UNTUK MERUBAH MANUSIA DARI AKHLAK BURUK MENJADI BAIK ...... ITU  DIPERLUKAN  TAHAPAN2 .  .
 PERTAMA DIKENALKAN DULU DENGAN  ALLAH SEBAGAI TUHANNYA .  KEMUDIAN TENTANG  SURGA  DAN NERAKA ,  SETELAH CUKUP KUAT KEIMANANNYA THDP ALLAH, BARU  TURUN  PERINTAH  DAN LARANGAN  (SYARI’AT) . 

DENGAN STRATEGI ALLAH MELALUI RASULNYA SEPERTI  INILAH , ISLAM BISA DITERIMA OLEH  MASYARAKAT  ARAB ,  DAN PERBUDAKAN DI TANAH ARAB JUGA HILANG .

PARA  BANGSAWAN  ARAB  .....  , MEREKA  BIASA  PUNYA  BUDAK2   YG  MEMANG  LAZIM  BAGI MEREKA  MEMPERLAKUKAN  BUDAK WANITA  SEPERTI  SELIR  MENURUT   TRADISI  ARAB PD  SAAT ITU .   

PERTAMA YG HARUS  DIPAHAMI ....BAHWA  SURAH   AL  MA’AARIJ   INI  ADALAH  SURAH  YG  TURUNNYA DI MEKKAH ,   JADI  TERMASUK  ISLAM WAKTU AWAL – AWAL  ,   DAN  AJARAN  DI DALAMNYA  PUN  BELUM BERSIFAT  FINAL  .     

JADI PADA  SAAT  ITU ......  ISLAM  BELUMLAH  MEMPUNYAI  PENGIKUT  YG  BANYAK .  DAN  KEIMANAN  PENGIKUT  YG   MASIH SEDIKIT  INI PUN  BELUM  KUAT .  KARENA  ITU  ALLAH  BELUM  MEMBERLAKUKAN  LARANGAN 2   MENGENAI PERBUDAKAN  ....... ,  KARENA  APABILA  HAL  INI  TERLALU CEPAT DILARANG .......  ,  YG  MANA  KONDISI  KEIMANAN  MEREKA  MASIH  LEMAH ...MAKA  DIKHAWATIRKAN MEREKA  AKAN  MERASA BERAT DAN MENINGGALKAN ISLAM ... ..,  MENGINGAT   BUDAK  TERMASUK  HARTA  YG  MAHAL  BAGI  KAUM ARAB .

NAH ....... SETELAH  IMAN  KAUM  MUSLIM  DINILAI  KUAT  OLEH  ALLAH ...... ,  MAKA  ALLAH  KEMUDIAN   MEMBERLAKUKAN  LARANGAN  TERHADAP  PERBUDAKAN ...,   DAN  AYAT2   YG  BERTUJUAN  MENGHILANGKAN  PERBUDAKAN INI  SELURUHNYA  TURUN  DI MADINAH  (SETELAH RASULULLAH  HIJRAH KE MADINAH)
SELAIN PERBUDAKAN ,  BUDAYA  MINUM MINUMAN KERAS JUGA MENDARAH DAGING DI KAUM ARAB PD SAAT ITU .  NAH .... BAGAIMANA  AL QUR’AN MERUBAH TRADISI BURUK TSB  ?  ITU JUGA MENUNGGU SAAT YG TEPAT .  LARANGAN TERHADAP MINUMAN KERAS  JUGA  TURUN SETELAH  IMAN PARA MUSLIM DINILAI KUAT ,  BARULAH ALLAH MENURUNKAN AYAT PENGHARAMAN MINUMAN KERAS .  BAYANGKAN JIKA  BELUM APA2  LANGSUNG  ALLAH MELARANG INI DAN ITU .... PASTI  ORANG2  LANGSUNG MENJAUH DARI ISLAM .

KEMBALI KE SOAL BUDAK , PERBUDAKAN SEBENARNYA SUDAH TDK ADA , KARENA ISLAM MENGHAPUSNYA DG CARA ,  SETIAP PELANGGARAN TERHADAP SYARI’AT TERTENTU , MISAL MELANGGAR PERINTAH PUASA ,ATAUPUN  MEMBATALKAN SUMPAH ..... ,  ISLAM MEMBERLAKUKAN  HUKUMAN DENDA DG CARA MEMERDEKAKAN BUDAK.  MAKA DENGAN CEPAT BUDAK2  MENJADI MERDEKA DAN HAPUSLAH PERBUDAKAN DI KALANGAN KAUM ARAB.

AYAT2  YG  MELARANG PERBUDAKAN  ANTARA  LAIN  : 
Bukanlah menghadapkan wajahmu ke arah timur dan barat itu suatu kebajikan, akan tetapi sesungguhnya kebajikan itu ialah beriman kepada Allah, hari kemudian, malaikat-malaikat, kitab-kitab, nabi-nabi dan memberikan harta yang dicintainya kepada kerabatnya, anak-anak yatim, orang-orang miskin, musafir (yang memerlukan pertolongan) dan orang-orang yang meminta-minta; dan (MEMERDEKAKAN) HAMBA SAHAYA , mendirikan shalat, dan menunaikan zakat; dan orang-orang yang menepati janjinya apabila ia berjanji, dan orang-orang yang sabar dalam kesempitan, penderitaan dan dalam peperangan. Mereka itulah orang-orang yang benar (imannya); dan mereka itulah orang-orang yang bertakwa.   (QS  AL BAQARAH : 177)

Dan janganlah kamu nikahi wanita-wanita musyrik, sebelum mereka beriman. Sesungguhnya wanita budak yang mu'min lebih baik dari wanita musyrik, walaupun dia menarik hatimu. Dan janganlah kamu menikahkan orang-orang musyrik (dengan wanita-wanita mu'min) sebelum mereka beriman. Sesungguhnya budak yang mu'min lebih baik dari orang musyrik walaupun dia menarik hatimu. Mereka mengajak ke neraka, sedang Allah mengajak ke surga dan ampunan dengan izin-Nya. Dan Allah menerangkan ayat-ayat-Nya (perintah-perintah-Nya) kepada manusia supaya mereka mengambil pelajaran.   (QS  AL BAQARAH : 221) 


DENGAN TURUNNYA AYAT2   DI ATAS MAKA  TDK ADA LAGI PERBUDAKAN DAN  DENGAN SENDIRINYA  ,  AYAT YG MEMBOLEHKAN  MEMPERLAKUKAN BUDAK  SEPERTI  SELIR  JUGA  TDK  BERLAKU .   
RASULULLAH JUGA MENYURUH MEMERDEKAKAN BUDAK  DI DALAM HADIS SBB :
Telah menceritakan kepada kami  Humaid bin  Mas’adah  telah menceritakan kepada kami  Bisr bin Al  Mufadldlal  telah menceritakan kepada kami  ‘Ashim  dia adalah ibnu Muhammad  Al Umari ,  telah menceritakan kepada kami  Waqid  yaitu saudara laki2nya , telah menceritakan kepadaku  Sa’id bin Marjanah  sahabat Ali bin Husain , dia berkata ;  saya mendengar Abu Hurairah berkata ;  Rasulullah shallallahu ‘alaihi  wasallam bersabda :  “Siapa saja seorang muslim yang memerdekakan muslim lainnya , maka ALLAH akan menyelamatkan setiap  anggota tubuhnya dari api neraka dengan setiap anggota tubuh orang yg dimerdekakannya “  Said berkata ;  Setelah mendengar penuturan Abu Hurairah , saya bergegas menemui Ali bin Husain  dan menyampaikan hal itu kepadanya ,  lantas dia memerdekakan budak  dari pemberian  Ibnu Ja’far  dengan tebusan sepuluh ribu dirham  atau seribu dinar . (HR  MUSLIM)  

Telah menceritakan kepada kami  Yahya bin Yahya Telah mengabarkan kepada kami  Khalid bin Abdullah  dari Mutharrif  dari Amir  dari Abu Burdah  dari Abu Musa  dia berkata ;  Rasulullah shallallahu ‘alaihi  wasallam bersabda  kepada orang yang memerdekakan budak  perempuannya kemudian menikahinya  maka  dia mendapat dua pahala .  (HR  MUSLIM)

DEMIKIANLA BAHASAN KALI INI  ..... ,  UNTUK MENANGKIS  HUJATAN KAUM NON MUSLIM TERHADAP AYAT2  AL QUR'AN YG MENGATUR PERKARA BERKAITAN DENGAN BUDAK .
AKHIRNYA KAMI CUKUPKAN SEKIAN .....  SEMOGA INI BERMANFAAT

WASSALAAMU  ALAIKUM  WARAKHMATULLAAHI  WABARAKAATUH.

2 komentar: